PTM AKARI Sukses Gelar “Akari Cup 2026”, Persaingan Sengit Warnai Turnamen Tahunan
Sukabumi — Persatuan Tenis Meja (PTM) AKARI kembali menunjukkan konsistensinya dalam membina dan menghidupkan atmosfer olahraga tenis meja di Kota Sukabumi dengan menyelenggarakan turnamen tahunan bertajuk “Akari Cup 2026”. Kegiatan…
Open Turnamen Tenis Meja Kujang Cup I tahun 2025 Resmi Digelar di Kota Sukabumi
Widal News – Open Turnamen Tenis Meja Kujang Cup I sukses digelar di GOR Rengganis, Kota Sukabumi, pada 19–21 Desember 2025. Ajang olahraga ini diikuti oleh 247 peserta yang berasal…
Pengurus Cabang PTMSI Kota Sukabumi Resmi Dilantik, Siap Perkuat Pembinaan dan Prestasi Atlet
Widal News – Sukabumi, Pengurus Cabang Persatuan Tenis Meja Seluruh Indonesia (PTMSI) Kota Sukabumi resmi dilantik dalam sebuah acara yang berlangsung khidmat di Gedung Juang Jl. Veteran Kota Sukabumi, Selasa…
MUSCABLUB PTMSI PENGCAB KOTA SUKABUMI 2025
Bandung, Widal News — Musyawarah Cabang Luar Biasa (Muscablub) Persatuan Tenis Meja Seluruh Indonesia (PTMSI) Pengurus Cabang Kota Sukabumi resmi digelar di Jabarano Coffee, Bandung, pada Selasa, 25 November 2025.…
TOURNAMENT TENIS MEJA “KAMUS CUP” SE-KOTA & KABUPATEN SUKABUMI 2025
SUKABUMI — WIDAL NEWS, Tournament tenis meja “Kamus Cup” 2025 resmi digelar pada 14–16 November 2025, bertempat di Sukabumi. Ajang bergengsi yang diselenggarakan oleh PTM KAMUS ini diikuti oleh 210…
BK Porprov XV Jawa Barat 2025 Resmi Dibuka, Kota Sukabumi Jadi Tuan Rumah Cabang Basket 5×5
Widal News, Sukabumi – Babak Kualifikasi (BK) Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) XV Jawa Barat 2025 cabang olahraga Basket 5×5 resmi dimulai hari ini, Minggu, 9 November 2025 di Kota Sukabumi.…
H. Yose Dwioctha Mahaputera Terpilih Sebagai Ketua PTMSI Kota Sukabumi, Siap Satukan Semangat dan Prestasi
Sukabumi – Widal News. Persatuan Tenis Meja Seluruh Indonesia (PTMSI) Kota Sukabumi resmi memiliki nakhoda baru. Dalam Musyawarah Luar Biasa (MUSLUB) yang digelar Jum’at, 7 November 2025 di Cafe NAMA…
Prestasi Tinju Kota Sukabumi Meningkat di POPDA XIV Jabar 2025
BANDUNG – Widal News, Minggu 28 September 2025, Cabang olahraga (cabor) tinju Kota Sukabumi mencatat perkembangan prestasi signifikan dalam gelaran Pekan Olahraga Pelajar Daerah (POPDA) XIV Jawa Barat 2025. Jika…
Dua Petinju Putri Kota Sukabumi Raih Medali PERAK di Final POPDA XIV Jabar 2025
BANDUNG – Widal News, 28 September 2025 Cabang olahraga (cabor) tinju kembali menghadirkan kabar menggembirakan bagi Kota Sukabumi dalam gelaran Pekan Olahraga Pelajar Daerah (POPDA) XIV Jawa Barat 2025. Kali…
Dua Atlet Putri Tinju Amatir Kota Sukabumi Melaju ke Final di POPDA XIV 2025
Bandung – Widal News, Sukabumi, 27 September 2025 — Cabang olahraga tinju amatir kembali membawa kebanggaan bagi Kota Sukabumi pada ajang Pekan Olahraga Pelajar Daerah (POPDA) XIV Jawa Barat 2025.…











